Home / Politik / Sulsel / Wajo

Rabu, 23 Januari 2019 - 11:27 WIB

Bergerak Bersama Rakyat, Ratusan Warga Hadiri Kampanye Tatap Muka Sufriadi Arif

MEDIASINERGI.CO WAJO — Kampanye tatap muka sekaligus adu gagasan yang dilaksanakan calon anggota DPRD Provinsi Sulsel Sufriadi Arif (SA) dari Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dibanjiri warga di Kecamatan Takkalalla Rabu, 23 Januari 2019.

Menyapa konsituen dengan cara terjun langsung menemui dilapangan menjadi ciri khas tersendiri politisi pemilik nomor urut 3 tersebut.

Baca Juga:  Disdikbud Wajo Gelar Pelatihan Peningkatan Kompetensi Penilik

Ratusan jumlah warga setempat antusias menghadiri pertemuan yang digelar hampir 3 Jam tersebut. Selain mengeratkan silaturahmi dengan warga, Sufriadi Arif (SA) yang juga tokoh pemuda Sulsel tersebut membahasakan komitmennya jika kelak menjadi Anggota DPRD Sulsel.

Salah seorang warga Kecamatan Takkalalla menuturkan, sejak lama tinggal di desa ini, baru ada kandidat yang berani melakukan kampanye menemui masyarakat

Baca Juga:  Momentum HPN 2019, Satlantas Polres Wajo Besuk Wartawan yang Sakit

Bahri mengungkapkan, di kampung ini, dari dulu hingga sekarang caleg itu hanya timnya saja yang di suruh temui warga. Nah sekarang ada hal yang baru sosok anak muda yang berani tampil memperkenalkan dirinya dan mengutarakan niat baiknya menjadi Anggota DPRD Sulsel.

Share :

Baca Juga

Sulsel

Tindak Lanjuti Hasil Kunjungan, Komisi IV DPRD Wajo Rapat Bersama Disdikbud

Sulsel

Danny Sebut Inovasi Kunci Penting Untuk Bangun Kota Makassar Hingga ke Level Dunia

Advertorial

Pj Bupati Wajo Buka Forum Konsultasi Publik RKPD dan Musrembang 2026

Sulsel

Hari Kesadaran Nasional, Pj. Bupati Wajo Imbau ASN Susun RPJMD Sesuai Visi-Misi dan Program Kepala Daerah Terpilih

Sulsel

Pimpin Apel Gabungan, Pj Bupati: Tiga Tahun Berturut-turut Takalar Raih WTP, Tahun ke-4 Kita Harus Pertahankan

Sulsel

Pimpin Rapat Teknis Manajemen Kepegawaian, PJ Sekda Makassar: Fokus Produktivitas dan Pencapaian Kinerja

Sulsel

LKMI HMI Gelar Baksos di Takalar, Pj Bupati Harap Pengabdian di Masyarakat Dapat Bermanfaat

Sulsel

Pengurus Persaudaraan Alumni SMAKARA 2024-2029 Gelar Pertemuan Perdana