Home / Advertorial / Sulsel / Wajo

Minggu, 28 Juli 2019 - 21:25 WIB

Hadiri Deklarasi Anti Narkoba, Wabup Wajo: Menjadi Tanggungjawab Bersama Berantas Peredaran Narkoba

MEDIASINERGI.CO WAJO — Penyalahgunaan narkoba saat ini masih menjadi tindakan kriminal yang paling banyak di proses oleh pihak penegak hukum. Olehnya itu harus menjadi tanggungjawab bersama untuk memberantas peredaran narkoba di Bumi Lamaddukkelleng ini.

Baca Juga:  Hari Pertama Aktif Jadi Wali Kota Pasca Cuti Pilkada, Danny Pomanto Gelar Salat Subuh Berjamaah

Hal itu diungkapkan Wakil Bupati Wajo H. Amran SE saat menghadiri kampanye dan deklarasi anti narkoba  di Lapangan Merdeka Sengkang, Minggu 28 Juli 2019.

Baca Juga:  JK Diajak Terlibat Akhiri Genosida di Palestina

“Bukan hanya pemerintah tetapi masyarakat pun diharapkan turut serta memberantas peredaran narkoba demi mewujudkan generasi yang sehat dan berdaya saing di masa yang mendatang,” ungkapnya.

Share :

Baca Juga

Sulsel

Pipa PDAM Bocor di Perintis Kemerdekaan, Ini Wilayah Terdampak di Kecamatan Biringkanaya

HALO POLISI

Kapolres Wajo Cek Kesiapan Personil di Pos Pam Idul Fitri

Sulsel

Kunjungi Gerakan Pasar Murah, Wali Kota Makassar Pastikan Harga Pangan Terjangkau

Sulsel

Aset TNI AU Dimanfaatkan Oleh Masyarakat Pinrang untuk Kegiatan Pertanian

Sulsel

Irwan Hamid Menerima Kunjungan Anggota DPR RI di Kediaman Pribadinya

Sulsel

Jelang Idulfitri, Wali Kota Makassar Pastikan Harga Pangan Stabil dan Pasokan Aman

Sulsel

Munafri Larang Pejabat Pemkot Gunakan Randis Mudik Lebaran

Sulsel

Pemkab Pinrang Tetap Berkomitmen Menjaga Kualitas Infrastruktur Jalan