Home / Sulsel

Sabtu, 13 Juli 2024 - 14:29 WIB

Danny Pomanto dan MUI Makassar Komitmen Jaga Ketahanan Keimanan Umat

MEDIASINERGI.CO MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Ir. Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto membuka secara resmi Rapat Kerja Daerah Dewan Pimpinan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Makassar, Sabtu 13 Juli 2024.

“Dengan memohon ridho Allah SWT dan disaksikan oleh kita semua, doa para kiai kita, izinkan saya membuka Rakerda ini dengan ucapan Bismillahirrahmanirrahim,” kata Danny Pomanto.

Baca Juga:  Ketua Umum PWI Pusat Kukuhkan LKBPH PWI Pusat

Dalam sambutannya, Danny menyampaikan terima kasih kepada MUI karena sudah mengawal kota ini. Termasuk doa-doanya yang membuat Makassar terhindar dari bencana alam.

“Semoga Musda ini terus mengupdate nilai-nilai masyarakat, membantu umat yang berdaya tahan karena bukan saja ketahanan lingkungan, tetapi juga ketahanan keimanan umat,” ujar Danny.

Baca Juga:  HUT ke-355 Sulsel, Pjs Wali Kota Makassar Meriahkan Fashion Show

Dia juga menggarisbawahi bahwa peran MUI saat ini begitu strategis lantaran banyaknya masalah sosial yang terjadi di tengah-tengah masyarakat.

Bukan saja soal THM yang sebelumnya viral tetapi kerusakan moral generasi muda.

Share :

Baca Juga

Sulsel

Tindak Lanjuti Hasil Kunjungan, Komisi IV DPRD Wajo Rapat Bersama Disdikbud

Sulsel

Danny Sebut Inovasi Kunci Penting Untuk Bangun Kota Makassar Hingga ke Level Dunia

Advertorial

Pj Bupati Wajo Buka Forum Konsultasi Publik RKPD dan Musrembang 2026

Sulsel

Hari Kesadaran Nasional, Pj. Bupati Wajo Imbau ASN Susun RPJMD Sesuai Visi-Misi dan Program Kepala Daerah Terpilih

Sulsel

Pimpin Apel Gabungan, Pj Bupati: Tiga Tahun Berturut-turut Takalar Raih WTP, Tahun ke-4 Kita Harus Pertahankan

Sulsel

Pimpin Rapat Teknis Manajemen Kepegawaian, PJ Sekda Makassar: Fokus Produktivitas dan Pencapaian Kinerja

Sulsel

LKMI HMI Gelar Baksos di Takalar, Pj Bupati Harap Pengabdian di Masyarakat Dapat Bermanfaat

Sulsel

Pengurus Persaudaraan Alumni SMAKARA 2024-2029 Gelar Pertemuan Perdana