Home / Advertorial / Sulsel / Wajo

Senin, 28 Januari 2019 - 22:27 WIB

Provinsi Verifikasi Kabupaten Sehat di Wajo

MEDIASINERGI.CO WAJO — Bupati Wajo HA. Burhanuddin Unru menerima secara langsung Tim Verifikasi Provinsi Kabupaten Sehat di Ruang rapat Bupati Wajo, Senin 28 Januari 2019.

Dalam acara tesebut, Bupati Wajo didampingi Sekda Wajo H. Amiruddin, dan Wakil Ketua Forum Kabupaten Sehat (FKS) Wajo H. Muchlis Mammi.

Tim yang dipimpin oleh Muslimin Rasyid akan berada di kabupaten Wajo selama dua hari untuk melakukan verifikasi. Dimana hari pertama Senin 28 Januari fokus pada verifikasi bedah dokumen. Kemudian hari kedua besok 29 Januari 2019 dengan fokus verifikasi lapangan.

Baca Juga:  Sekda Sulsel Pembina Upacara Pelepasan Jenazah Almarhum Rizal Tolinggi

“Hari ini kita fokus verifikasi bedah dokumen dan besoknya fokus verifikasi lapangan untuk mensingkronkan dokumen dengan lapangan,” ujar Muslimin Rasyid.

Dikatakan bahwa, penyelenggaraan Verifikasi tingkat provinsi merupakan salah satu proses yang wajib dilaksanakan provinsi. “Kami datang bukan untuk menilai tapi untuk memverifikasi dan Membina serta sharing agar bagaimana Wajo bisa eksis di dalam penyelenggaraan KKS.

Baca Juga:  Dua Putra Terbaik Sulsel Terima Satyalancana Kepariwisataan dari Presiden RI

“Selama ini Bapak Bupati Wajo telah berhasil sebagai salah-satu kabupaten di Indonesia. Bahkan tidak lebih dari 40 kabupaten/kota di Indonesia telah mencapai rekor Wistara ketiga kalinya di 2019,” ungkap Muslimin.

Share :

Baca Juga

Sulsel

Tersisa 13 Persen Non-ASN OPD dan Guru Pemkab Wajo Belum Terdaftar BPJS Ketenagakerjaan

Sulsel

Hadiri Maulid Nabi, Bupati Pinrang Minta Maaf

Sulsel

Temui Bupati Gowa, Ary Ginanjar : Program Keagamaan Pemkab Gowa Bisa Jadi Role Model di Indonesia

Sulsel

Puluhan Lapak Pasar Tradisional Kabupaten Takalar, Diterjang Angin Puting Beliung

Sulsel

Gelar Sosialisasi Perda, Andi Suhada Minta Instansi Terkait Tindak Tegas Anjal dan Pak Ogah

HALO POLISI

Pastikan Keamanan Logistik dan Rapat Pleno Aman, Kapolres Wajo Tinjau PPK Kecamatan

Advertorial

Gelar Pelatihan Pemeriksaan Barang dan Jasa, Amran Apresiasi Balai Diklat PKN di Gowa BPK RI dan Inspektorat Daerah

Sulsel

Danny Hadiri Forum Pra Rakernas V DPD Projo Sulsel, Dirangkaikan Dengan Buka Puasa Bersama