Home / Makassar / Sulsel

Jumat, 22 Maret 2019 - 10:30 WIB

Wagub Dorong Santri Millenial Mandiri untuk Beternak

MEDIASINERGI.CO MAKASSAR — Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman menghadiri acara Forum Organisasi Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan se-Sulsel yang digelar di Hotel Arthama Makassar, belum lama ini.

Wagub Andi Sudirman Sulaiman dalam sambutannya mengatakan jika saat ini program Kementerian Pertanian melalui Provinsi dan kabupaten/kota berupa pemberian bantuan peternakan untuk santri millennial. Bantuan ini disesuaikan dengan lahan dan diberikan bantuan berupa peternakan disesuaikan juga lahan dan sumber dayanya.

Baca Juga:  Hadiri Peringatan Malam Nuzulul Qura Alquran, Baso Rahmanuddin: Alquran Mengajarkan Kita Hidup Harmoni dan Saling Menghormati

“Di Sulsel sendiri ada 90an Pesantren karena pesantren ini juga memiliki lahan sendiri dan bagaimana mereka ini untuk kemandirian itu di bidang peternakan,” ucap Andi Sudirman. Selain itu, Andi Sudirman juga mengaku akan mendorong ketersediaan stok untuk kebutuhan daging.

Baca Juga:  Danny Gelorakan Makassar Tidak Rantasa, Pertahankan Penghargaan Adipura

“Beberapa kota juga kita sudah suplay seperti Palu, Kalimantan dan menyuplai daging dan semacamnya, bagaimana kita jadi lumbung di Sulsel,” tambahnya.

Share :

Baca Juga

Sulsel

Gubernur Andi Sudirman Ajak Kapolda Sulsel Perkuat Sinergitas

Sulsel

Wali Kota Makassar Resmikan Masjid Al Ansar Nur Amelia di Tanamaland Tanjung Bunga

Sulsel

Munafri Arifuddin Ajak Alumni Fakultas Hukum Unhas Kolaborasi Bangun Kota Makassar

Sulsel

Bantu Petugas Lapangan, Pemkot Makassar Gandeng Swasta dan Komunitas Salurkan Ribuan Paket Sembako

Sulsel

Plh Sekda Makassar – Kepala BI Sulsel, Buka Layanan Penukaran Uang dan Pasar Murah di Pulau Lae-lae

Sulsel

Wawali Makassar Hadiri Buka Puasa Bersama di Masjid Baitussahid dan Rujab Wakil Ketua I DPRD Sulsel

Sulsel

Hari Keempat Kunker, Pangdam XIV/Hasanuddin Kunjungi 3 Satuan Jajarannya

Sulsel

Kenal Pamit Kapolda, Kasdam XIV/Hasanuddin Hadiri Buka Puasa Bersama di Polda Sulsel