Home / Politik / Sulsel / Wajo

Rabu, 3 April 2019 - 18:42 WIB

Dituding Bagi-bagi Uang, Elfrianto: Saya Tantang Akbar Faizal Buktikan

MEDIASINERGI.CO WAJO — Calon Anggota DPRD Kabupaten Wajo Dapil IV Elfrianto membantah pernyataan Akbar Faizal di acara ILC yang disiarkan live Tv One Selasa 2 Maret 2019  malam yang menuding dirinya melakukan money politik.

Dimana Caleg DPR RI yang juga legislator Partai NasDem ini membeberkan tentang adanya caleg berinisial ‘K’ dan ‘ELK’ yang melakukan money politik (bagi-bagi uang) sebanyak Rp 300.000 kepada masyarakat yang dilengkapi bukti foto.

Baca Juga:  Antisipasi Lonjakan Harga Jelang Hari Raya, TPID Wajo Sidak dan Pantau Harga di Pasar Mini

“Saya lihat di Tv, Inisial K yang dia sebut itu adalah saya. Dan alamat Ruko yang disebut itu adalah rumah dan posko saya,” ujar Kevin sapaan akrab Elfrianto.

Kevin mengaku, stagmen Akbar Faizal yang menyerang dirinya adalah fitnah dan hoax. Elfrianto mengaku sangat keberatan dan menantang Akbar Faizal untuk membuktikannya.

Baca Juga:  Lantik Pengurus MKKS SMA Makassar Periode 2023-2026, Setiawan, Aswad: Bergerak Bersama Pemerintah Memajukan Pendidikan di Sulsel

“Saya tantang dia untuk membuktikan pernyataan itu, supaya kebenaran terungkap,” kata Kevin sapaan akrab Elfrianto.

Kevin menjelaskan, dalam tiga hari terakhir memang dia melakukan Bimtek untuk timnya di posko di Jalan Andi Mattugengkeng Siwa Kecamatan Pitumpanua, Kabupaten Wajo. Foto itulah kata dia, yang dituding melakukan money politik.

Share :

Baca Juga

Sulsel

Hadiri Penilaian dan Penetapan BLUD Puskesmas Kota Makassar, Pj Sekda Harap Tingkatkan Layanan Kesehatan yang Adil dan Berkualitas

Sulsel

Diskominfo Makassar Gelar Penyusunan DIP dan Peningkatan Kapasitas PPID Pelaksana

Sulsel

H. Ahmadi Akil Memimpin Langsung Rapat Koordinasi Forkopimda

Sulsel

DPRD Wajo-Kesbangpol Sulsel Bahas Tata Kelola Dana Hibah dan Penguatan Pendidikan Politik

Sulsel

Pj. Bupati Pinrang Gelar Pasar Murah “Peduli Rakyat” di Pelataran Masjid Agung Al-Munawwir

Sulsel

Pj. Bupati Pinrang Luncurkan Unit Layanan Disabilitas Dan Konseling Keluarga

Sulsel

Reses Perdana, Legislator dr Udhin Shaputra Malik Serap Aspirasi di Tiga Titik

Sulsel

Gubernur Kaltara Ajak Unhas Kembangkan  Industri Kelapa Sawit