Home / Advertorial / Sulsel

Minggu, 21 April 2019 - 21:49 WIB

Pemkab Wajo Akan Jalin Kerjasama dengan PT Persuteraan Alam Indonesia

MEDIASINERGI.CO GARUT — Bupati Wajo Dr H. Amran Mahmud melakukan kunjungan di Garut tepatnya di PT Persuteraan Alam Indonesia, Minggu 21 April 2019. Kunjungan tersebut sebagai bukti keseriusan Pemkab Wajo untuk mengembalikan kejayaan Sutera di Bumi Lamaddukkelleng.

Baca Juga:  Pasca Banjir, Bupati Wajo Instruksikan Camat, Lurah dan Kepala Desa Mutakhirkan Data Korban Banjir

H. Amran Mahmud mengungkapkan kalau akan jalin kerjasama dengan PT Persuteraan Alam Indonesia sebagai investor untuk pengembangan sutera di Wajo.

Sebagaimana diketahui rancangan Pemerintah Kabupaten Wajo kedepannya akan menjadikan Desa Bottopenno dan Desa Watangrumpia menjadi Pusat lokasi pengembangan persuteraan di Kabupaten Wajo.

Baca Juga:  Terima DIPA dan Buku Alokasi TKD TA 2023, Bupati Wajo Komitmen Gunakan Sebaik Mungkin

Pada kesempatan itu, Bupati Wajo beserta rombongan juga melakukan peninjauan pembibitan tanaman murbei dan tempat pemeliharaan ulat Sutra.

Share :

Baca Juga

Sulsel

Tindak Lanjuti Hasil Kunjungan, Komisi IV DPRD Wajo Rapat Bersama Disdikbud

Sulsel

Danny Sebut Inovasi Kunci Penting Untuk Bangun Kota Makassar Hingga ke Level Dunia

Advertorial

Pj Bupati Wajo Buka Forum Konsultasi Publik RKPD dan Musrembang 2026

Sulsel

Hari Kesadaran Nasional, Pj. Bupati Wajo Imbau ASN Susun RPJMD Sesuai Visi-Misi dan Program Kepala Daerah Terpilih

Sulsel

Pimpin Apel Gabungan, Pj Bupati: Tiga Tahun Berturut-turut Takalar Raih WTP, Tahun ke-4 Kita Harus Pertahankan

Sulsel

Pimpin Rapat Teknis Manajemen Kepegawaian, PJ Sekda Makassar: Fokus Produktivitas dan Pencapaian Kinerja

Sulsel

LKMI HMI Gelar Baksos di Takalar, Pj Bupati Harap Pengabdian di Masyarakat Dapat Bermanfaat

Sulsel

Pengurus Persaudaraan Alumni SMAKARA 2024-2029 Gelar Pertemuan Perdana