Home / Daerah / Sulsel / Wajo

Jumat, 21 Juni 2019 - 22:26 WIB

At-taubah Salurkan Sedekah Jumat untuk Fakir Miskin dan Anak Yatim

MEDIASINERGI.CO WAJO — At-taubah Channel Peduli kembali melakukan Program Sedekah Jumat hari ini 21 Juni 2019. Kali ini tim At-taubah menyalurkan Sedekah Jumat pada fakir miskin dan anak yatim.

“Alhamdulillah santunan yang kami salurkan hari ini berasal dari para donatur yang ada di Morowali. Terimakasih telah mempercayai kami untuk salurkan santunan ini,” ungkap Mediator anak yatim, Ust Akbar Gunawan.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas dan Babinsa Kawal da Awasi Penyaluran Beras dan Santunan Masjid At-taubah

Akbar Gunawan mengatakan, untuk Jumat kali ini sasaran pembagian santunan untuk fakir miskin dan anak yatim yang berada Cappabulu dan Sumpangbakae. “Semoga kegiatan ini bisa mengajak para dermawan lainnya agar lebih peka lagi terhadap sesama,” harapnya.

Share :

Baca Juga

Sulsel

Tindak Lanjuti Hasil Kunjungan, Komisi IV DPRD Wajo Rapat Bersama Disdikbud

Sulsel

Danny Sebut Inovasi Kunci Penting Untuk Bangun Kota Makassar Hingga ke Level Dunia

Advertorial

Pj Bupati Wajo Buka Forum Konsultasi Publik RKPD dan Musrembang 2026

Sulsel

Hari Kesadaran Nasional, Pj. Bupati Wajo Imbau ASN Susun RPJMD Sesuai Visi-Misi dan Program Kepala Daerah Terpilih

Sulsel

Pimpin Apel Gabungan, Pj Bupati: Tiga Tahun Berturut-turut Takalar Raih WTP, Tahun ke-4 Kita Harus Pertahankan

Sulsel

Pimpin Rapat Teknis Manajemen Kepegawaian, PJ Sekda Makassar: Fokus Produktivitas dan Pencapaian Kinerja

Sulsel

LKMI HMI Gelar Baksos di Takalar, Pj Bupati Harap Pengabdian di Masyarakat Dapat Bermanfaat

Sulsel

Pengurus Persaudaraan Alumni SMAKARA 2024-2029 Gelar Pertemuan Perdana