Home / Advertorial / Sulsel / Wajo

Rabu, 3 Juli 2019 - 22:04 WIB

DPRD Wajo Konsultasi Penanganan Pasca Banjir di BNPB dan Kemensos RI

MEDIASINERGI.CO WAJO — Komisi IV DPRD Wajo melakukan konsultasi dan koordinasi di Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) dan Kementerian Sosia (Kemensos) RI pada 26-29 Juni 2019 lalu. Konsultasi dan koordinasi tersebut terkait dengan penanganan pasca banjir di Bumi Lamaddukkelleng.

Anggota Komisi IV DPRD Wajo Junaidi Muhammad menjelaskan, konsultasi dan koordinasi di BNPB dan Kemensos ini terkait dengan penanganan pasca banjir yang terjadi di Kabupaten Wajo. Dimana banjir tersebut mengakibatkan beberapa kerugian sehingga membutuhkan keterlibatan semua pihak pada BNPBdan Kemensos RI.

Baca Juga:  Gagas Sejumlah Inovasi, Pemkab Gowa Berhasil Turunkan Prevalensi Stunting

Rombongan yang dipimpin oleh Ketua DPRD Wajo HM. Yunus Panaungi diterima oleh Kasubdit EstimasiPembiayaan Direktorat Penilaian Kerusakan Kedeputian Bidang Rehabilitasi dan Rekonstruksi Makbul.Hadir mendamping Komisi IV DPRD Wajo Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Wajo H. Alamsyah.

Baca Juga:  Wabup Gowa: Implementasikan Nilai-nilai Alquran Lewat Peningkatan Keimanan

Dalam kunjungan di BNPB, Junaidi Muhammad mengatakan, kalau pihak BNPB melalui Kasubdit Estimasi Pembiayaan Direktorat Penilaian Kerusakan Kedeputian Bidang Rehabilitasi dan Rekonstruksi bahwa upaya pencegahan berupa penggalian sungai-sungai mati. Selain itu juga akanmelakukan pemulihan dengan bantuan kebutuhan hidup sehari-hari dan perbaikan sarana prasarana fisik dan non fisik.

Share :

Baca Juga

Sulsel

Pipa PDAM Bocor di Perintis Kemerdekaan, Ini Wilayah Terdampak di Kecamatan Biringkanaya

HALO POLISI

Kapolres Wajo Cek Kesiapan Personil di Pos Pam Idul Fitri

Sulsel

Kunjungi Gerakan Pasar Murah, Wali Kota Makassar Pastikan Harga Pangan Terjangkau

Sulsel

Aset TNI AU Dimanfaatkan Oleh Masyarakat Pinrang untuk Kegiatan Pertanian

Sulsel

Irwan Hamid Menerima Kunjungan Anggota DPR RI di Kediaman Pribadinya

Sulsel

Jelang Idulfitri, Wali Kota Makassar Pastikan Harga Pangan Stabil dan Pasokan Aman

Sulsel

Munafri Larang Pejabat Pemkot Gunakan Randis Mudik Lebaran

Sulsel

Pemkab Pinrang Tetap Berkomitmen Menjaga Kualitas Infrastruktur Jalan