Home / Tak Berkategori

Minggu, 14 April 2024 - 09:37 WIB

HBH 2024, Danny Pomanto Dorong IKATEK UNHAS Bentuk LIPI

MEDIASINERGI.CO GOWA — Wali Kota Makassar, Ir. Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto mendorong Ikatan Alumni Teknik Universitas Hasanuddin (IKATEK UNHAS) membentuk Lembaga Afiliasi Penelitian dan Industri (LIPI) seperti Institut Teknologi Bandung (ITB).

Itu disampaikan Danny yang juga Ketua IKA UNHAS Sulsel saat menghadiri Halal Bihalal IKATEK UNHAS 2024 di Fakultas Teknik UNHAS, Kabupaten Gowa, Sabtu malam 13 April 2024.

Baca Juga:  Dekan FDK Firdaus Muhammad Pandu Workshop Moderasi Beragama

Kegiatan ini mengusung tema ‘Sinergi untuk Masa Depan dalam Memperkuat Kebersamaan melalui Inovasi Berkelanjutan’.

Sehingga menurut Danny Pomanto di bawah kepemimpinan Sapri Pamulu sebagai ketua terpilih, IKATEK UNHAS harus melahirkan sebuah inovasi-inovasi baru.

“Kita harus membuat sebuah inovasi, kenapa kita tidak bikin seperti ITB bikin LIPI. Bikin konsultan, super konsultan. Nah kenapa kita tidak bikin seperti itu,” usul Danny Pomanto

Baca Juga:  Gelar Sosialisasi, Nunung Dasniar Dukung Adanya Ruang Khusus Perokok

Ia menilai hal itu tidaklah sulit. Sebab Teknik UNHAS telah mencetak banyak engineering yang handal di bidangnya.

Ada ketua terpilih IKATEK UNHAS Periode 2024-2028 Sapri Pamulu pada Juni 2021 lalu diangkat menjadi Direktur Utama PT Indah Karya (Persero).

Share :

Baca Juga

Advertorial

Ketua DPRD Wajo Dengar Keluh Kesah Warga Sengkang

Sulsel

Hadiri Penilaian dan Penetapan BLUD Puskesmas Kota Makassar, Pj Sekda Harap Tingkatkan Layanan Kesehatan yang Adil dan Berkualitas

Sulsel

Diskominfo Makassar Gelar Penyusunan DIP dan Peningkatan Kapasitas PPID Pelaksana

Sulsel

H. Ahmadi Akil Memimpin Langsung Rapat Koordinasi Forkopimda

Sulsel

DPRD Wajo-Kesbangpol Sulsel Bahas Tata Kelola Dana Hibah dan Penguatan Pendidikan Politik

Sulsel

Pj. Bupati Pinrang Gelar Pasar Murah “Peduli Rakyat” di Pelataran Masjid Agung Al-Munawwir

Sulsel

Pj. Bupati Pinrang Luncurkan Unit Layanan Disabilitas Dan Konseling Keluarga

Advertorial

Bantuan Pangan Bulan Desember Dilepas Pj. Bupati Wajo