Home / Advertorial / Sulsel / Wajo

Kamis, 24 Januari 2019 - 13:02 WIB

DPRD Wajo Minta Hasil Musrembang dan Reses Dewan Disingkronkan

Wakil Kerua DPRD Wajo H. Risman Lukman

Wakil Kerua DPRD Wajo H. Risman Lukman

MEDIASINERGI.CO WAJO — Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Wajo H. Risman meminta agar program di setiap Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dalam penganggaran, betul-betul mencermati hasil Reses DPRD dan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) yang dilakukan eksekutif.

“Saya berharap bahwa semua usulan yang ada menjadi masukan bagi pemerintah daerah disetiap OPD agar melakukan penganggaran program yang tepat sasaran sesuai dengan urgensi dan subtansi masalah yang dialami dan diharapkan oleh masyarakat.” Kata H. Risman

Baca Juga:  Suaminya Dilantik Bupati Wajo, Ini Harapan Sitti Maryam

Selain itu, Risman berharap hasil reses anggota DPRD hendaknya juga menjadi acuan dalam penganggaran program pembangunan, sehingga untuk itu antara hasil reses dengan hasil Musrenbang perlu di sinkronkan

Menurut Risman, hasil reses dewan juga perlu diakomodir karena isinya aspirasi masyarakat.

Baca Juga:  Penting Bagi Kesehatan, Anton Paul Goni Gelar Sosialisasi Perda Kawasan Tanpa Rokok

Menurutnya, selama ini program pembangunan didominasi berasal dari eksekutif dan hanya sebagian kecil mengakomodir hasil reses yang lakukan anggota dewan.

“Sinkronisasi hasil reses dan Musrenbang harus dilakukan, karena dewan sebagai wakil rakyat juga punya beban dan tanggung jawab untuk memperjuangkan aspirasi pembangunan milik konstituennya,” katanya.

Share :

Baca Juga

Sulsel

Terima Aspirasi AMRPK, Anggota DPRD Makassar Berjanji Akan Memanggil Pihak Mie Gacoan

Sulsel

Firman Pagarra Resmi Buka Rakor Tim Penurunan Percepatan Stunting Kota Makassar

Sulsel

Resmikan PPP Parangloe, Bupati Gowa:Akses Layanan Publik Masyarakat Semakin Dekat

Sulsel

Andi Amar Ma’ruf Terpilih Ketua BPD HIPMI Sulsel, Ketua HIPMI Wajo Ucapkan Selamat

Sulsel

Pemkab Gowa Raih Enam Penghargaan di Harganas Tingkat Sulsel

Sulsel

Makassar Tuan Rumah, Pj Sekda Kota Makassar Buka Resmi Rakornas ke 3 Forum Dewan Pendidikan Indonesia

Sulsel

Pj. Bupati Pinrang Ahmadi Akil  Apresiasi Lima Atlet Takraw Asal Pinrang Yang Menyumbangkan Medali Emas PON XXI

Sulsel

Sekda Gowa Minta ASN Pengawas Smart dan Adaptif