Home / HALO POLISI / Makassar / Sulsel

Senin, 18 Maret 2019 - 22:55 WIB

Kapolda Sulsel Beri Bantuan Kepada Korban Kapal Karam

MEDIASINERGI.CO MAKASSAR — Akibat cuaca buruk, sebuah perahu yang bermuatan sembilan orang penumpang karam di sekitar perairan Pulau Samalona, Kecamatan Makassar, Minggu 17 Maret 2019 sekitar pukul 12.50 Wita.

Perahu yang berpenumpang 2 anak perempuan, 2 perempuan dewasa, 1 anak laki-laki, dan 4 laki-laki dewasa itu bertolak dari Pelabuhan Paotere seusai menjual hasil tangkapan ikan menuju ke Pulau Kodingareng Lompo, Kecamatan Ujung Tanah Makassar.

Baca Juga:  Sharing Ranperda Pansus, DPRD Sumenep Kunjungi Perumda Air Minum Kota Makassar

Sebelum karam, kapal tersebut sempat terombang-ambing akibat hantaman ombak yang kemudian tenggelam.

Baca Juga:  Penganugerahan Kampung Mapaccing, Amran Mahmud: Wujudkan Wajo Mapaccing Secara Berkesinambungan

Setelah melihat kejadian tersebut, petugas Ditpolair Polda Sulsel yang Patroli di Perairan Pulau Samalona langsung bergerak menuju lokasi kejadian dengan mengerahkan 3 kapal penyelamat dan langsung melakukan pertolongan.

Share :

Baca Juga

Sulsel

Andi Sudirman Diserang Informasi Hoaks di Toraja

Sulsel

Apresiasi Kontribusi Kepala Daerah dalam Ajang Lomba Kelurahan, Kemendagri Beri Penghargaan Pjs Wali Kota Makassar

Sulsel

Pasangan Cawalkot “Erat Bersalam” Jauh dari Potensi Pecah Kongsi

Sulsel

Antisipasi Dampak Musim Kemarau, PDAM Makassar Persiapkan Bendung Karet di Sungai Tallo

Sulsel

Perjelas Polemik Perpanjangan Masa Tugas Plt Disdikbud dan Disporapar Wajo, PHI Konsultasi Langsung Kementerian PAN RB dan BKN

Sulsel

Gebyar Pelayanan Prima 2024, Pemkot Makassar Raih Penghargaan 5 Terbaik Inovasi Kelompok Berkelanjutan

Sulsel

Pemkot Makassar Siap Fasilitasi Kegiatan Bulan Inklusi Keuangan OJK di Tugu MNEK

Sulsel

Apel Pagi, Pjs Wali Kota Apresiasi OPD Pemkot Makassar dan Masyarakat Kompak Bersih Lingkungan dan Berolahraga