Home / MAYBRAT / PAPUA BARAT

Kamis, 18 April 2019 - 10:08 WIB

Pemilu Serentak di Amsel Maybrat Berlangsung Damai

Pemilu Serentak di Amsel Maybrat Berlangsung Damai  Kepala Distrik Amsel Maybrat Papua Barat Albert Lemauk usai mencoblos di TPS Kampung Koma-koma.

Pemilu Serentak di Amsel Maybrat Berlangsung Damai Kepala Distrik Amsel Maybrat Papua Barat Albert Lemauk usai mencoblos di TPS Kampung Koma-koma.

MEDIASINERGI.CO PAPUA BARAT– Pemilu serentak tahun 2019 di Ayamaru Selatan, Maybrat, Papua Barat Rabu, 17 April 2019 berlangsung damai.

Dari data yang ada di 10 TPS tersebar di wilayah ini, sebanyak 1807 masyarakat terdaftar pada DPT.

Baca Juga:  Bupati Jeneponto Hadiri Pelantikan Pengurus KKT Sorong Selatan Papua Barat

Sejak pukul 08.00 WIT,  masyarakat di Kabupaten Maybrat mendatangi TPS dengan satu harapan ada perbaikan kesejahteraan usai pemilu ini.

Baca Juga:  Mobil Tangki Pertamina dan Kios HP Hangus Terbakar di Kota Sorong

Kepala Distrik Ayamaru Selatan, Albert Lemauk mengatakan Pemilu di Amsel berlangsung tertib dan masyarakat bisa memberikan suaranya pada pemilu 2019 ini.

Share :

Baca Juga

PAPUA BARAT

Wabup Wajo, Sekda dan Ketua TP PKK Hadiri Peringatan HUT Dharma Wanita Persatuan dan Hari Ibu Tingkat Wajo

PAPUA BARAT

PWI Papua Barat Gelar HPN Tingkat Provinsi

Olahraga

Momentum HPN, PWI Papua Barat Gelar Eksebisi Futsal

PAPUA BARAT

Bupati Jeneponto Hadiri Pelantikan Pengurus KKT Sorong Selatan Papua Barat

PAPUA BARAT

Pekerja di Kabupaten Sorong Terima Bantuan Tangan Kasih

PAPUA BARAT

Muspida dan Tim Gugus Tugas Covid 19 Kota Sorong Bagikan Masker Secara Gratis

PAPUA BARAT

Dinilai Tidak Pro Rakyat, Otsus Jilid Dua Papua Ditolak

PAPUA BARAT

85 Ribu Lebih Penduduk Kota Sorong Belum Memiliki KTP Elektronik