Home / Pendidikan / Sulsel / Wajo

Minggu, 21 Juli 2019 - 17:11 WIB

Empat Anak Yatim Dapat Bantuan Perlengkapan Sekolah dari At-Taubah

MEDIASINERGI.CO WAJO — Empat anak yatim dan anak terlantar di Kabupaten Wajo mendapat bantuan perlengkapan sekolah dari At-Taubah. Keempat anak tersebut diajak langsung  bersama Mediator Anak Yatim At-Taubah, Ustad Akbar Gunawan untuk belanja perlengkapan alat sekolah.

Baca Juga:  At-taubah Chanel Peduli Berbagi dengan Kaum Duafa di Bone

Menurut Ustad Akbar Gunawan, diberikannya bantuan perlengkapan alat sekolah ke anak yatim ini, karena betul-betul membutuhkan.

Kata dia, bantuan perlengkapan alat sekolah ini mulai dari alat tulis, baju hingga sepatu.

“Semoga dengan peralatan sekolah yang memadai ini, mereka lebih semangat dalam belajar dan memiliki masa depan yang cerah,” harap Akba, Minggu 21 Juli 2019.

Baca Juga:  Program Jumat sedekah, Guru Ngaji dan Lansia di sabbangparu Dapat Bantuan dari At-Taubah

Sementara salah satu anak yatim, Imran (13) sangat bersyukur atas pemberian perlengkapan alat sekolah tersebut.

Share :

Baca Juga

Sulsel

Andi Sudirman Diserang Informasi Hoaks di Toraja

Sulsel

Apresiasi Kontribusi Kepala Daerah dalam Ajang Lomba Kelurahan, Kemendagri Beri Penghargaan Pjs Wali Kota Makassar

Sulsel

Pasangan Cawalkot “Erat Bersalam” Jauh dari Potensi Pecah Kongsi

Sulsel

Antisipasi Dampak Musim Kemarau, PDAM Makassar Persiapkan Bendung Karet di Sungai Tallo

Sulsel

Perjelas Polemik Perpanjangan Masa Tugas Plt Disdikbud dan Disporapar Wajo, PHI Konsultasi Langsung Kementerian PAN RB dan BKN

Sulsel

Gebyar Pelayanan Prima 2024, Pemkot Makassar Raih Penghargaan 5 Terbaik Inovasi Kelompok Berkelanjutan

Sulsel

Pemkot Makassar Siap Fasilitasi Kegiatan Bulan Inklusi Keuangan OJK di Tugu MNEK

Sulsel

Apel Pagi, Pjs Wali Kota Apresiasi OPD Pemkot Makassar dan Masyarakat Kompak Bersih Lingkungan dan Berolahraga