Home / Sulsel

Selasa, 8 Oktober 2019 - 12:01 WIB

Buka Edukasi dan Media Gathering, Syaifuddin: SKK Migas Butuh Kritikan Media untuk Perbaikan

MEDIASINERGI.CO MAKASSAR — Kepala Perwakilan SKK Migas Kalimantan dan Sulawesi, Syaifuddin, membuka edukasi dan Media gathering yang diadakan Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) bersama Kotraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) wilayah Kalimantan dan Sulawesi, Selasa 8 Oktober 2019 di Hotel Four Points by Seraton Makassar.

Baca Juga:  Makassar Raih Peringkat 3 Nasional Kota Terbaik Penyelenggaraan Pemerintah Daerah

“Kehadiran media menjadi salah-satu bagian penting SKK Migas untuk menyampaikan dan memenuhi informasi ke masyarakat terkait upaya melakukan eksplorasi dan eksploitasi minyak,” ungkap Syaifuddin.

Syaifuddin mengungkapkan, kalau kritikan dari media tetap dibutuhkan selama itu untuk perbaikan industri ini ke depan semakin lebih baik.

Baca Juga:  Bupati: Mari Bersama Sapu Bersih Pungli di Semua Layanan Publik di Wajo

“Kami membuka diri untuk dikritik media yang tujuannya untuk perbaikan kedepan,” ujarnya.

Sekadar diketahui bahwa dalam kegiatan edukasi dan gathering SKK Migas-KKKS Kalimatan dan Sulawesi akan digelar selama 2 hari yakni 8-9 Oktober 2019 dan dihadiri 46 Media wilayah Kalimantan Sulawesi.(Red)

Editor: Muh. Hamzah

Share :

Baca Juga

Sulsel

Bupati Takalar Pantau Kedatangan Kepala Staf AL dan Kabarharkam Mabes Polri di Tanakeke

Sulsel

Reses di Desa Tobatang, Feri Saputra Rogoh Kocek Pribadi Bantu Pembangunan Masjid

Sulsel

Wali Kota Makassar Siap Cetak SDM Berkualitas Lewat Program Creative Hub

Sulsel

Siap Tingkatkan Kolaborasi dengan DPPPA, Melinda Aksa: Perkuat Peran Perempuan dan Anak

Sulsel

Optimalkan Sistem Pengairan Pertanian, Wakil Bupati Takalar Hadiri Rakor Bersama Gubernur Sulsel

Sulsel

Dukung Swasembada Pangan, Pemkot Makassar Maksimalkan Lahan Pertanian

Advertorial

Reses di Belawa, Arga Prasetya Serap Aspirasi di Bidang Pembangunan

Sulsel

Program Hasanuddin Peduli Anak Sekolah, Kodim 1406 Sasar Sekolah Terpencil