Home / HALO POLISI / Sulsel / Wajo

Senin, 25 Februari 2019 - 21:05 WIB

Tegakkan Kedisiplinan, Kapolres Wajo Didampingi Propam Melakukan Pengecekan Randis

MEDIASINERGI.CO WAJO – Propam Polres Wajo Polda Sulsel melakukan pengecekan kondisi kendaraan Dinas yang bertempat di lapangan Apel Polres Wajo.

Kegiatan pengecekan Ranmor Dinas dipimpin langsung oleh Kapolres Wajo AKBP Asep Marsel S di dampingi Kasi Propam Ipda Makmur, SH.

Baca Juga:  Lakukan Pemasangan Jaringan Pipa Distribusi Utama, Dirut PDAM: Tingkatkan Kebutuhan Air Bersih di Utara Kota Makassar

Asep Marsel mengatakan bahwa kegiatan pengecekan Ranmor Dinas ini rutin dilaksanakan untuk memastikan masih layak atau tidaknya Ranmor tersebut untuk digunakan.

“Dilakukannya pengecekan Ranmor Dinas agar anggota Polres Wajo yang menggunakan Ranmor dinas tertib dalam surat Ranmor juga kelengkapan guna sebagai contoh atau pelopor berlalu lintas yang baik bagi masyarakat.

Baca Juga:  Dir Binmas Polda Sulsel Tinjau Kampung Tangguh Balla Ewako di Teddaopu Tempe

Kasi Propam Ipda Makmur, mengatakan bahwa pemeriksaan kendaraan dinas tersebut bertujuan untuk mengukur kesiapan di bidang operasional.

Share :

Baca Juga

Sulsel

Gubernur Andi Sudirman Ajak Kapolda Sulsel Perkuat Sinergitas

Sulsel

Wali Kota Makassar Resmikan Masjid Al Ansar Nur Amelia di Tanamaland Tanjung Bunga

Sulsel

Munafri Arifuddin Ajak Alumni Fakultas Hukum Unhas Kolaborasi Bangun Kota Makassar

Sulsel

Bantu Petugas Lapangan, Pemkot Makassar Gandeng Swasta dan Komunitas Salurkan Ribuan Paket Sembako

Sulsel

Plh Sekda Makassar – Kepala BI Sulsel, Buka Layanan Penukaran Uang dan Pasar Murah di Pulau Lae-lae

Sulsel

Wawali Makassar Hadiri Buka Puasa Bersama di Masjid Baitussahid dan Rujab Wakil Ketua I DPRD Sulsel

Sulsel

Hari Keempat Kunker, Pangdam XIV/Hasanuddin Kunjungi 3 Satuan Jajarannya

Sulsel

Kenal Pamit Kapolda, Kasdam XIV/Hasanuddin Hadiri Buka Puasa Bersama di Polda Sulsel